Menyatukan / Menggabungkan File .Rar

Buat yang sudah gape mungkin soal Menyatukan dan menggabungkan file dengan WinRar itu mudah alias gampang, tapi bagi yang belum tahu walaupun katanya mudah tetep aja ga tahu…itulah yang dimaksud segala sesuatu harus dengan ilmu..
Postingan kali ini saya hanya membahas bagaimana menggabungkan atau menyatukan file dalam format .rar
Begini ceritanya…saya juga awalnya bingung kalo lagi download file gede terus sudah didownload file ga bisa dibuka….jadi mangkel rasanya…nah berawal dari rasa penasaran dan penasaran…masa sich gw ga bisa buka file nya pan di keterangan dowbnload complete (begitu kira-kira saya ngebthin).
Kurang lebih begini ceritanya :
1. Download File yang ingin di Download tunggu sampai benar-benar selesai. Biasanya kalo filenya gede maka dia akan dipecah menjadi beberapa bagian file. Misal ukuran download 700 MB dibagi 7 file berarti kira-kira per filenya 100 MB dan biasanya juga ada keterangan atau tulisan Part 1, part 2 dst, nah klo contoh diatas berarti part1 sampai part7, ingat download harus lengkap jika tidak, penulis gak jamin bisa di ekstract.
2. Cari tempat file download tadi (biasanya sudah dipersiapkan) kemudian block semua file (part1 sampai part7).



 3. Klik kanan mouse dan pilih Extract to….nama file..



 4. Tunggu sampai proses extract selesai. Ada yang sekali Extract langsung menemukan file yang di maksud (biasanya ada didalam folder), tapi kalo ga bisa ikuti langkah berikutnya yaitu yang ke
5. Buka folder hasil extract tadi dan lihat apa isinya bila masih ada file yang formatnya rar nah pilih saja salah satu file rar itu dan extract seperti biasa dan file yang berbentuk rar tadi akan diextract semua secara otomatis. Kalau anda memilih Extract files itu artinya anda diminta menempatkan atau memilih atau membuat folder tertentu untuk file yang akan di extract tersebut. Jika anda memilih Extract here berarti file yang akan di ekstract secara otomatis akan ditempatkan pada folder yang sama. Pilihan terserah anda
6. Seperti biasa tunggu extract hingga selesai
7. tertib…..
Selamat mencoba……semoga bermanfaat.

Popular Post

Labels: tips and trick

Thanks for reading Menyatukan / Menggabungkan File .Rar. Please share...!

0 Comment for "Menyatukan / Menggabungkan File .Rar"

Pendownload yang baik itu yang meninggalkan komentar, biarpun itu hanya ucapan " Terima Kasih "

Back To Top